Selasa, 28 Februari 2012

ALERION




1. Meaningless 
2. Revenge For Backstabber 
3. Membakar Khayalan 
4. Horizon 
5. Psycopath 
6. Mistaken (Acoustic) 
Diatas tadi adalah list lagu Alerion.
Yupppzzz....!!!! Sesuai judul,kali ini NEWSCREAMO akan membahas Band asal jakarta yang bernama ALERION.
Berawal dari 4 orang sahabat Band ini terbentuk atas dasar kesenangan mereka terhadap musik Post Hardcore pada pertengahan Tahun 2009, ALERION mempunyai formasi awal sebagai berikut : Rylo sebagai vokalis, Garrin sebagai gitaris, Ian sebagai bassis dan Bogie pada drum.
Selanjutnya pada penghujung tahun 2009 Rylo merekrut irfan (Gitaris) untuk melengkapi Formasi ALERION, Pada kala itu Band tersebut belum bernama ALERION melainkan nama yang mereka pakai untuk Band mereka saat itu adalah "ENDINGS WITHOUT STORIES". Barulah Pada 08 Februari 2010 Nama ALERION mulai di pakai oleh mereka.
Terakhir formasi mereka Bertambah dengan berlabuhnya Agra di Band sebagai Synth Player.
Arti nama ALERION itu sendiri di ambil dari nama Burung legenda di india, Konon Burung alerion memiliki kesamaan dengan Phoniex (Burung Api). Mereka berharap nama ALERION bisa membawa mereka melegenda bagaikan "Burung ALERION" yang menjadi legenda di india.

Bagaimana !!!! Cukup tetarik dengan ALERION ??? Untuk lebih jelasnya lagi silahkan kunjungi situs Web mereka disini

0 komentar:

Posting Komentar

 
Design by Free WordPress Themes | Bloggerized by Lasantha - Premium Blogger Themes | Online Project management